Manajemen Kinerja “Meningkatkan Keunggulan Bersaing”
Buku ini membahas tentang bagaimana mengoptimalkan kinerja organisasi dalam mencapai keunggulan bersaing sekaligus membahas tentang permasalahan-permasalahan yang berhubungan dengan cara interaksi sdm dalam organisasi.
Adapun topik yang dibahas adalah sebagai berikut:
- Definisi Kerja
- Pentingnya Pengukuran Kerja
- Masalah Utama Manajemen Kerja
- Kendala yang Dihadapi Dalam Implementasi Manajemen Kinerja
- Manajemen Perubahan Untuk Meningkatkan Kinerja
- Meningkatkan Kinerja dengan Total Quality
- Mengukur Kinerja Berbasis Balance Scorecard
- Peranan Tim untuk Optimalisasi Kinerja Perusahaan
- Proses Manajemen Kinerja
- Manajemen Kinerja Sebagai Sarana Pengawasan Perusahaan
- Meningkatkan Mutu Kinerja Melalui Training
- Modal Penilaian Kinerja Manajemen Dalam Praktek
Ukuran buku: C5 (16 cm x 23 cm)
tebal buku: 190 halaman
ISBN belum ada